Implementasi Posyandu “Balita Sehat†Dengan Screening dalam Upaya Deteksi Dini Gangguan Tumbuh Kembang Anak di Kabupaten Nganjuk
DOI:
https://doi.org/10.33506/pjcs.v4i1.1605Keywords:
Anak, Pertumbuhan, PerkembanganAbstract
Pemantauan Tumbuh kembang sangat penting bagi anak pada masa golden period. Peran orang tua, keluarga, kader posyandu dan tenaga kesehatan sangat penting dalam memantau tumbuh kembang anak dan stimulasi anak sejak dini untuk meminimalkan penyimpangan dan permasalahan tumbuh kembang anak. Pengabdian masyarakat ini menggunakan metode teknik komunikatif dengan tiga pendekatan yaitu ceramah, demonstrasi, tanyajawab dan diskusi. Hasil dari penyuluhan, bagi ibu, pelatihan bagi kader posyandu dan implementasi posyandu balita dengan skrinning tumbuh kembang anak oleh tenaga kesehatan dan kader posyandu sangat bermanfaat untuk memantau kondisi anak, meningkatkan kesehatan, pertumbuhan dan perkembangan anak, mengurangi morbiditas dan mortalitas anak.
Â
Â
References
Aminah, S. (2016). (2016). Asupan Enegeri Protein dan Status Gizi Balita yang Pernah Mendapat PMT Pemulihan di Wilayah Kerja Puskesmas Minggir Kabupaten Sleman DIY. Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan, 9–27.
Direktorat Kesehatan Keluarga. 2020. Tumbuh Kembang Optimal Dengan Stimulasi, Deteksi Dan Intervensi Dini Tumbuh Kembang (SDIDTK). https://kesga.kemkes.go.id/beritalengkap/eyJpdiI6InpCYVovb28yeXYrelNiaGxMOGZUT0E9PSIsInZhbHVlIjoiVGhhWnlBa0l6VWlVeThlNzRKcSt1dz09IiwibWFjIjoiMzJlY2E1Yjc1OTNkOWE2MmU1ZjRlOGY2YmZlZmI4MTJkOWI5NTcyYzY1NGM4MjZmNTk5MjM1NDNhNjdkYjhmZiJ9 diunduh tanggal 30 Agustus 2021 jam 16.30 WIB
Ida Widaningsih, et al. (2012). Terhadap Perkembangan Anak Usia 4-24 Bulan di Wilayah Kerja Puskesmas Cinunuk Kabupaten Bandung. Bhakti Kencana Medika, 2, 0–4.
Kementrian Kesehatan RI. 2012. Ayo Ke Posyandu Setiap Bulan “Posyandu Menjaga anak dan Ibu Tetap Sehatâ€. Jakarta : Kementian Kesehatan RI Pusat Promosi Kesehatan.
Kementrian Kesehatan RI. 2016. Pedoman Pelaksananan Stimulasi, Deteksi dan Intervensi Dini Tumbuh Kembang Anak. Jakarta : Kementian Kesehatan RI
K, fredy akbar. (2015). Faktor Determinan yang Mempengaruhi Terjadinya Gizi Kurang pada Balita di Kabupaten Polewali Mandar. Dk, 53(9), 1689–1699. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004
Sambo, et al. (2020). Hubungan Pola Makan Dengan Status Gizi Pada Anak Usia Prasekolah. Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada, 11(1), 423–429. https://doi.org/10.35816/jiskh.v10i2.316
Susilo Rini, A. P. W. (2016). Implementasi Deteksi Gangguan Pertumbuhan Perkembangan Balita (Usia 1-5 Tahun) Dengan Stimulasi, Deteksi Dan Intervensi Dini Tumbuh Kembang (Sdidtk) Di Posyandu Kucai Kelurahan Teluk Kabupaten Banyumas. Jurnal Ilmiah Kebidanan, 7(1), 87–97
United Nations Children’s Fund (UNICEF). 2020. Situasi Anak di Indonesia. Jakarta: UNICEF Indonesia.
WHO. 2018. Levels and trends in child malnutrition. http://www.who.int/nutgrowthdb
Downloads
Additional Files
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work
Papua Journal of Community Service is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License