IMPLEMENTASI WEWENANG KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU) PENDAFTARAN PEMILIH DAN PENETAPAN ANGGOTA DPRD DALAM PEMILIHAN UMUM LEGISLATIF DI KABUPATEN TAMBRAUW
Keywords:
Implementasi KPU, Pendaftaran Pemilih, Penetapan Anggota DPRDAbstract
Pemilihan umum merupakan momentum tepat dalam mengimplementasikan hak warga negara untuk menjalankan kedaulatan. Bahwa pada pemilihan umum menjadi sebuah harapan kiranya masyarakat berpartisipasi aktif pada pemilihan umum sehingga terwujud masyarakat yang demokratis dan berkedaulatan rakyat. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi wewenang komisi pemilihan umum (KPU) pendaftaran pemilih dan penetapan anggota DPRD dalam pemilihan umum legislatif di Kabupaten Tambrauw. Metode yang digunakan adalah Sosio legal riset mengingat penelitian ini adalah untuk menelaah implementasi wewenang KPU Kota dalam pelaksanaan Pemilihan Umum Legislatif. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif yaitu dengan menggambarkan, memaparkan secara lengkap, jelas dan sistematis sebuah penelitian. populasi dalam penelitian ini adalah Kabupaten Tambrau,sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah KPU Kabupaten Tambrau.tehnik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan wawancara. Hasil Pendaftaran dan penetapan pemilih, KPU Kabupaten/kota melaksanakan sesuai dengan mekanisme dalam pera7uturan. Namun pada jumlah pemilih tetap, KPU Kabubapten/Kota tidak berlandasakan pada peraturan yang telah ditetapkan, sehingga KPU Kabupaten/Kota salah pada jumlah daftar pemilih tetap yang dijadikan sebagai pedoman pelaksanaan pada pemilihan umum legislatif tahun 2009. Mekanisme Pencalonan anggota DPRD Kabupaten Tambrauw dilaksanakan sesuai dengan mekanisme perundang-undangan. Namun KPU Kabupaten Tambrauw kurang cermat dan tidak transparan pada daftar calon anggota DPRD Kabupaten Tambrauw yang bermasalah, terutama calon anggota DPRD Kabupaten Tambrauw yang berijasa palsu.References
Abe, Alexander. 2001. Perencanaan Daerah: Memperkuat Prakarsa Rakyat dalam Otonomi Daerah. Yogyakarta: Lapera Pustaka Utama.
Abidin, Said Zainal, 2008, Strategi Kebijakan dalam Pembangunan dan Ekonomi Politik, Jakarta: Suara Bebas.
Amstrong, Michael, 1990, Manajemen Sumber Daya Manusia Seri Pedoman Manajemen, (Alih Bahasa : Sofyan dan Haryanto), Jakarta: Elex Media Komputindo Kelompok Gramedia.
Arsyad, Lincolin. 1996. Analisis Potensi Ekonomi Daerah, Program Pemses, Yogyakarta: BPFE.
Arsyad, Lincolin. 1999. Pengantar Perencanaan dan Pembangunan Ekonomi Daerah, Yogyakarta: BPFE.
Bateson, John E.G. 1991, Managing Services Marketing, Second Edition, Orlando : Dryden Press.
Brannen, Julia, 2005, Memadu Metode Penelitian – Kualitatif & Kuantitatif, Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
Claggett, 1991, Sistem Informasi Untuk Manajemen Modern (Alih Bahasa : Djamil), Jakarta : Penerbit Erlangga.
Craig & Grant, 2002, Manajemen Strategi (Alih Bahasa : Tjipto Wardoyo), Jakarta : Elex Media Komputindo Kelompok Gramedia.
Dessler, Gerry, 1997, Manajemen Personalia (ALih Bahasa : Darma), Jakarta : Penerbit Erlangga.
Ekowati, Mas Roro Lilik, 2005. Perencanaan, Implementasi, dan Evaluasi Kebijakan atau Program, Surakarta: Pustaka Cakra.
Handoko, T. Hani. (1988). Manajemen. Edisi II, Penerbit BPFE, Yogyakarta.
Manila (1996), Pengantar Administrasi dan Manajemen, Balai Pustaka, Jakarta.
Nazir,M. (1988). Metode Penelitian PT Ghalia Indonesia. Jakarta
Sedarmayanti, (1995). Sumber Daya Manusia dan Produktifitas Kerja. Ilham Jaya Bandung.
Syamsi, I. (1983). Pokok-Pokok Organisasi dan Manajemen. Rineka Cipta, Yogyakarta.
Sugiono, (2003). Metode Penelitian Administrasi. Penerbit Alfabetha, Bandung.
Salusu, J, Dr, M.A. (1996). Pengambilan Keputusan Stratejik. Penerbit PT. Gramedia Widiasarana Indonesia, Jakarta.
Tunggal, A.W. (1995). Akuntansi Sumber Daya Manusia. Rineka Cipta, Jakarta.
Umar, H. (1998). Riset Sumber Daya Manusia dalam Organisasi. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).