Analisis Pengendalian Kualitas Produk Dengan Menggunakan Statistical Processing Control ( SPC ) Pada Pt. Citra Raja Ampat Canning Sorong

Authors

  • Masniar - Masniar UM SORONG
  • Aprisa - Histiarini UM SORONG
  • Yosep - Mansawan UM SORONG

DOI:

https://doi.org/10.33506/mt.v4i1.985

Keywords:

Pengendalian kualitas Produk, Statistical Process Control (SPC)

Abstract

Pengendalian kualitas produk merupakan salah satu teknik yang perlu dilakukan mulai dari sebelum proses produksi berjalan, pada saat proses produksi, hingga proses produksi berakhir dengan menghasilkan produk akhir. Pengendalian kualitas dilakukan agar dapat menghasilkan produk berupa barang atau jasa yang sesuai dengan standar yang diinginkan dan direncanakan, serta memperbaiki kualitas produk yang belum sesuai dengan standar yang telah ditetapkan dan sebisa mungkin mempertahankan kualitas yang sesuai. Hasil penelitian yang dilakukan pada PT.Citra Raja Ampat Canning Sorong pada bagian gudang jadi ,dengan menggunakan lembar cheeck sheet didapat 30 sampel basket produk jadi ikan kaleng jenis TN2G dengan rata-rata / basket berjumlah 1200 Pcs, terdapat cacat produk yang terjadi adalah peot berat berjumlah 2572,peot ringan 1427,tutup pecah 146. Faktor yang menyebabkan cacat pada produk ikan tuna dalam kaleng yaitu faktor manusia,mesin/alat,metode serta lingkungan. Statistical Processing Control (SPC) adalah ilmu yang mempelajari tentang teknik / metode pengendalian kualitas berdasarkan prinsip dan konsep statistik sehingga diharapkan akan mengurangi tingkat kecacatan pada proses produksi ikan kaleng Jenis TN2G ( Kaleng kecil ). Hasil perhitungan diagram pareto dimana frekuensi komulatif tingkat kecacatan produk peot berat 62,05%, peot ringan 34,43%, dan tutup pecah 3,52%. Dan berdasarkan perhitungan dengan menggunakan alat bantu pada SPC yaitu Check Sheet, histogram, control chart, diagram pareto, dan diagram fishbone,untuk solusi / usulan yang dibuat adalah melakukan penyuluhan pada karyawan agar lebih professional dalam melaksanakan pekerjaan yang menjadi tugasnya.

References

AlFakhri, Faiz. 2010. Analisis Pengendalian

Kualitas Produksi Untuk

Mengendalikan Tingkat Kerusakan

Produk Menggunakan Alat Bantu

Statistik. ( Diakses tanggal 9 November

Anonimous, 2006, Buku Panduan

Pelaksanaan GKM 3P Percepatan

Peningkatan Produktivitas, Pillar

Utama Management Development Jakarta. From http:// sepridwan.

blogspot.com/2009/06/ makalah- gkm -

p .html

Fauzy,Akhmad (2001) Statistik Industri 1

Yogyakarta. (Perpustakaan Fakultas

Teknik UMS Sorong Papua Barat ).

Gustami, Evi. (2012,January 9). Statistical

process control, from

http://eriskusnadi.wordpress.com/2012/

/09/statistical-process-control/

H. Tamrin Tajuddin ST, MM. 2013. Modul

Manajemen Kualitas Dan Kendali

Mutu. Sorong :UMS.

Ilham, Muhammad Nur. 2012. Analisis

Pengendalian KualitasProduk Dengan

Menggunakan Statistical Processing

Control (SPC).

Junaidi,Ade (2013) Analisis Pengendalian

Kualitas Pelayanan pada Hotel Cartenz

Sorong. Sorong:Universitas

Muhammadiyah Sorong Papua Barat.

Kocu Agustina ( 2013,April 1) Karakteristik

Tenaga Kerja, Jurnal ilmiah PS

Agrobisnis Perikanan UNSRAT,

Manado. ( diakses tanggal 27 Oktober

Koentjaraningrat.(1985) Metode-Metode

Penelitian Masyarakat Jakarta.

Mansawan M. Yosep. ( 2015). Laporan KP

Penerapan Quality Control Circle pada

IKM Awak Soba menggunakan Metode

Palda. Sorong. Universitas

Muhammadiyah Sorong Papua Barat

Marilyn K. Hart, Ph.D. & Robert F. Hart,

Ph.D. Statistical Process Control

Technique. ( Diakses tanggal 28 Mei

)

National Services Scotland. Statitical

Process Control Tutoria.l ( Diakses

tanggal 9 November 2016)

Prof.DR.Sugiyona (2008) Statistika untuk

Penelitian Bandung. (Perpustakaan

Fakultas Teknik UMS Sorong Papua

Barat ).

Saifuddin R,Widiastuti Sarni (2012).

Analisis Peningkatan Kualitas Produk

Aluminium pada Meubel Bintang

Aluminium Sorong. Universitas

Muhammadiyah Sorong Papua Barat.

Saparudin (2015). Analisis Penerapan

Metode Palda untuk Mengetahui

Kualitas Produksi yang terjadi pada

Percetakan Mawar Print sorong.

Sorong: Universitas Muhammadiyah

Sorong Papua Barat

Stapenhurst Tim. (2005). Mastering

Statitical Process Control.USA

Suprianto J.(2001). Edisi keenam Statistik

teori dan aplikasi Jakarta.

Yamit,Zulian (September 2003).

Manajeman Produksi dan Operasi,

Yogyakarta. ( Perpustakaan Fakultas

Teknik UMS Sorong Papua Barat ).

Downloads

Published

19-03-2018

How to Cite

Masniar, M. .-., Histiarini, A. .-., & Mansawan, Y. .-. (2018). Analisis Pengendalian Kualitas Produk Dengan Menggunakan Statistical Processing Control ( SPC ) Pada Pt. Citra Raja Ampat Canning Sorong. Metode : Jurnal Teknik Industri, 4(1), 11–17. https://doi.org/10.33506/mt.v4i1.985