Rancang Bangun Aplikasi Pengelolaan Keuangan Pribadi Berbasis Android

Authors

  • Muhammad Fairuz Lampang Universitas Muhammadiyah Sorong
  • Teguh Hidayat Iskandar Alam Universitas Muhammadiyah Sorong
  • Irman Amri Universitas Muhammadiyah Sorong

DOI:

https://doi.org/10.33506/jiki.v1i02.2737

Keywords:

Android, Pengelolaan Keuangan Pribadi, Agile, blackbox testing

Abstract

Pengelolaan keuangan kaum muda muda saat ini dirasa sangat mengkhawatirkan dikarenakan gaya hidup mereka yang boros, sulit menabung serta tidak terlalu mementingkan investasi untuk masa depan. Pengelolaan keuangan dirasa sangat perlu dilakukan oleh kaum muda untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan kedepannya, untuk itu perlu adanya pengelolaan keuangan yang baik, namun pengelolaan keuangan yang dilakukan secara manual dirasa kurang baik dikarenakan kita harus membawa jurnal keuangan yang dimana bisa saja hilang ataupun rusak saat ingin digunakan. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang dan membangun aplikasi pengelolaan keuangan pribadi berbasis android yang dapat membantu masyarakat muda untuk mengelola keuangannya. Metode pengembangan sistem yang digunakan dalam penelitian ini adalah Agile SDLC (Software Development Life Cycle) dan pengujian sistem menggunakan black box testing. Aplikasi ini dapat membantu masyarakat muda dalam mengatur pengelolaan keuangan pribadinya mulai dari pemasukan maupun pengeluaran

Downloads

Published

2023-06-30

How to Cite

Lampang, M. F., Teguh Hidayat Iskandar Alam, & Irman Amri. (2023). Rancang Bangun Aplikasi Pengelolaan Keuangan Pribadi Berbasis Android. Framework : Jurnal Ilmu Komputer Dan Informatika, 1(02), 146–155. https://doi.org/10.33506/jiki.v1i02.2737

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>