EFIKASI EKSTRAK BIJI PINANG (Areca catechu L.) DAN DAUN KELOR (Moringa oleifera) TERHADAP HAMA KUTU PUTIH

Authors

  • Jacob Julius Lawalata STIPER Santo Thomas Aquinas Jayapura

DOI:

https://doi.org/10.33506/md.v14i1.1616

Abstract

Serangga hama yang menjadi masalah pada pertanaman hias adalah serangga golongan kutu-kutuan. Selain secara langsung menyerang tanaman, beberapa jenis kutu tanaman dapat berperan sebagai vektor virus dan dapat juga menimbulkan. Kutu putih (Pseudococcidae) merupakan salah satu famili serangga hama yang mempunyai inang dari segala tanaman. Serangga hama yang menjadi masalah pada pertanaman hias adalah serangga golongan kutu-kutuan. Kutu putih (Pseudococcidae) merupakan salah satu famili serangga hama yang mempunyai inang dari segala tanaman.Tujuan dari pada penelitian ini adalah untuk mengetahui efikasi ekstrak biji pinang dan ekstrak daun kelor sebagai pestisida nabati terhadap hama kutu putih pada tanaman puring. Penelitian ini dilaksanakan di Kampung Sabronsari bulan Januari sampai dengan Februari 2021 dengan metode eksperimen menggunakan Rancangan Acak Kelompok faktor tunggal. Hasil pengamatan diperoleh bahwa ekstrak biji pinang dan daun kelor berpengaruh terhadap kematian / mortalitas kutu putih pada tanaman puring, ekstrak biji pinang 75% dapat meningkatkan mortalitas kutu putih sebesar 31.63% sedangkan ekstrak daun kelor 25% dapat meningkatkan mortalitas kutu putih sebesar 22,03%.

References

Rintyasning M.S, 2015. Biologi Hama Kutu Tepung Putih, Paracoccus marginatus (Williams and Granara de Willink, 1992) (Homoptera: Pseudococcidae) yang menyerang Tanaman Pepaya (Carica papaya. Linn), Jurusan Agronomi, Fakultas Pertanian, Universitas Riau. Diakses dari https://repository.unri.ac.id/xmlui/handle/ 1234567-89/7209?show= full (5 Januari 2021).

Kusumah E. 1998. Referensi konsumen dan nilai komersial varietas baru mawar. Di dalam kusumah E., komar D, editor. Hlm 172-179. Balai Penelitian Tanaman Hias. Risalah Seminar Nasional Tanaman Hias. Jakarta ID.

Cahyanto. A Heru, 2018. Aktivitas Antioksidan Extrak Etanol Biji Pinang (Areca catechu L). ejournal. kemenperin.go.id/bpbiam, Majalah BIAM 14 (02), 70-73.

Hardiyanthi, F. 2015. Pemanfaatan Aktivitas Antioksidan Ekstrak Daun Kelor (Moringa oleifera) dalam Sediaan Hand and Body Cream.Skripsi.Jurusan Kimia Fakultas Sains dan Teknologi.Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah. Jakarta

Sitompul S. 2014. Analisis Asam Amino dalam Tepung Ikan dan Bungkil Kedelai. Buletin Teknik Pertanian (9), 33-37.

Gassa A. 2011. Pengaruh Buah Pinang (Areca catechu L.) terhadap mortalitas keong mas (Pomacea canaliculata) pada berbagai stadia. Jurnal Fitomedika, volume 7(3): 171.

Lu, F. C., 1995, Toksologi Dasar Asas, Organ Sasaran, dan Penilaian Strategi Manajemen. Pusat Pengendalian Hama Terpadu Nasional. New Delhi. Buletin Teknis 22.

Gassa, A., Sulaeha dan Yuyun Siswati. (2008). Uji Keefektifan Ekstrak Buah Pinang (Areca catechu L.) Terhadap Tingkat Mortalitas Jentik Nyamuk Culex sp. (Diptera: Culicidae). Prosiding Seminar Ilmiah dan Pertemuan Tahunan PEI PFI XIX Komisariat Daerah Sulawesi Selatan, 153-159.

Tarumingkeng, R. C. (1993). Biologi dan Perilaku Rayap. Makalah Seminar Pengendalian Hama Berwawasan Lingkungan Sebagai Pendukung Pembangunan Nasional. IPPHAMI – Dirjem PPM & PLP Depkes, Jakarta.

Arivoli, S., Raveen, R., dan Samuel, T. 2015. Aktivitas larvasida murraya koenigii (L.) Spreng (Rutaceae) ekstrak daun heksana fraksi terisolasi terhadap aedes aegypti Linanaeus, Anopheles stephensi liston dan culex quinquefasciatus say (Diptera: Culicidae jurnal Penelitian nyamuk, 5(18), 1-8.

Rajkumar, S. & Jebanesan, A., 2005, Aktivitas Pencegah Oviposisi dan Pengusir Kulit Ekstrak Daun Solanum trilobatum Terhadap Vektor Malaria Anopheles Stephensi. Jurnal Ilmu Serangga.

Selani Rahchian Hikma1,Syahrul Ardiansyah, 2018. Kombinasi Ekstrak Daun Kelor (Moringa oloeifera Lamk) Dengan Ekstrak Daun Tin (Ficus Carica Linn) Sebagai Larvasida Terhadap Larva Aedes aegypti. Medicra (Journal of Medical Laboratory Science/Technology), 1(2), 94-102.

Naim, M. (2005) Illicit: How Smugglers, Traffickers and Copycats are Hijacking the Global Economy. Doubleday Press, New York.

Thamrin, M., S. Asikin, Mukhlis dan A. Budiman. 2007. Potensi Ekstrak Flora Lahan Rawa Sebagai Pestisida Nabati. Balai Penelitian Pertanian Lahan Rawa. Laporan Hasil Penelitian Balittra. Hlm 35.

Downloads

Published

2022-03-02

How to Cite

Lawalata, J. J. (2022). EFIKASI EKSTRAK BIJI PINANG (Areca catechu L.) DAN DAUN KELOR (Moringa oleifera) TERHADAP HAMA KUTU PUTIH. Median : Jurnal Ilmu Ilmu Eksakta, 14(1), 35–40. https://doi.org/10.33506/md.v14i1.1616